Translate

Sunday, September 30, 2012

Cumi Kuah Kuning



Hai sobat,, Rainyfoodpalace kali ini berbagi resep Cumi Kuah Kuning yang di dapatkan dari dapur resepmasakanonline kita nih,, cekidot yahh sobat ::








Bahan:
  • 300 gr cumi ukuran kecil, kupas, bersihkan dari tentakelnya
  • 2 sdt air jeruk nipis
  • 1 ruas jari jahe
  • 10 buah cabai merah utuh
  • 500 cc santan dari ¼ butir kelapa
  • 2 batang serai, memarkan
  •  6 lembar daun jeruk
  • 1 potong asam kandis
  • Daun kemangi secukupnya
  • ½ lembar daun kunyit
  • Minyak goreng secukupnya
Bumbu Halus:
  •  6 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3 cm jahe
  • 2 cm kunyit
Cara Membuat:
1. Lumuri cumi dengan jeruk nipis dan parutan jahe. Sisihkan.
2. Tumis bumbu halus hingga harum. Beri daun kunyit, serai, daun jeruk.
3. Masukkan santan lalu cabai, asam kandis, daun kemangi dan cumi.
4. Beri garam dan gula sesuai selera.
5. Biarkan mendidih sampai santan matang dan cumi matang.
6. Angkat. Sajikan.




Sumber : http://www.resepmasakanonline.com/Resep-cumi-kuah-kuning.html

5 comments:

  1. Menggoda sob.Thanks for share resepnya

    ditunggu kunjungan baliknya dan kalau tidak keberatan follow blog ane
    kunjungan perdana
    salam kenal

    ReplyDelete
  2. Menggoda sob.Thanks for share resepnya

    ditunggu kunjungan baliknya dan kalau tidak keberatan follow blog ane
    kunjungan perdana
    salam kenal

    ReplyDelete
  3. Menggoda sob.Thanks for share resepnya

    ditunggu kunjungan baliknya dan kalau tidak keberatan follow blog ane
    kunjungan perdana
    salam kenal

    ReplyDelete
  4. Menggoda sob.Thanks for share resepnya

    ditunggu kunjungan baliknya dan kalau tidak keberatan follow blog ane
    kunjungan perdana
    salam kenal

    ReplyDelete

Blogger Indo